Galeocerdo

Galeocerdo
Rentang fosil: Eosen–Sekarang
PreЄ
Є
O
S
D
C
P
T
J
K
Pg
N
Galeocerdo cuvier
Klasifikasi ilmiah
Domain:
Eukaryota
Kerajaan:
Animalia
Filum:
Chordata
Kelas:
Chondrichthyes
Superordo:
Selachimorpha
Ordo:
Carcharhiniformes
Famili:
Galeocerdonidae
Genus:
Galeocerdo

Spesies tipe
Galeocerdo cuvier
Spesies

Lihat teks

Galeocerdo adalah sebuah genus hiu dalam ordo Carcharhiniformes. Hanya terdapat satu spesies yang masih ada yakni Galeocerdo cuvier (Hiu harimau).[1] Fosil paling awal berasal dari zaman Eosen awal (Ypresium), yakni sekitar 56–47,8 Juta tahun yang lalu.[2] Meskipun secara historis dianggap sebagai anggota keluarga Carcharhinidae, saat ini genus dianggap sebagai satu-satunya anggota keluarga Galeocerdonidae. Meskipun genus ini secara historis dianggap beragam, termasuk 21 spesies punah, analisis morfometrik yang dilakukan pada tahun 2021 menunjukkan bahwa keanekaragaman genus hanya mencakup 5 spesies punah, jauh lebih rendah dari perkiraan sebelumnya. Fosil tertua yang masih ada (Galeocerdo cuvier) berasal dari zaman Miosen tengah.[2]

Daftar Spesies

Spesies yang secara historis dianggap sah dalam genus Galeocerdo meliputi:[3]

  • Galeocerdo aduncus (punah)
  • Galeocerdo alabamensis (punah)
  • Galeocerdo clarkensis (punah)
  • Galeocerdo cuvierHiu harimau
  • Galeocerdo denticulatus (punah)
  • Galeocerdo eaglesomi (punah)
  • Galeocerdo gibberulus (punah)
  • Galeocerdo latidens (punah)
  • Galeocerdo mayumbensis (punah)[4]
  • Galeocerdo minor (punah)
  • Galeocerdo mixtus (punah)
  • Galeocerdo productus (punah)

Referensi

  1. ^ "iNaturalist.org". 
  2. ^ a b Türtscher, Julia; López-Romero, Faviel A.; Jambura, Patrick L.; Kindlimann, René; Ward, David J.; Kriwet, Jürgen (November 2021). "Evolution, diversity, and disparity of the tiger shark lineage Galeocerdo in deep time". Paleobiology (dalam bahasa Inggris). 47 (4): 574–590. doi:10.1017/pab.2021.6. ISSN 0094-8373. PMC 7612061 alt=Dapat diakses gratis. PMID 34866693 Periksa nilai |pmid= (bantuan). 
  3. ^ "Fossilworks: Galeocerdo". fossilworks.org. Diakses tanggal 17 December 2021. 
  4. ^ "Shark Teeth - Galeocerdo mayumbensis Fossils". www.blackriverfossils.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-05-29. Diakses tanggal 2016-04-01.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)