Jalur kereta api Sakhalin

Sebuah Lokomotif uap D51 Jepang di luar stasiun jalur kereta api Sakhalin Yuzhno-Sakhalinsk

Jalur kereta api Sakhalin (Сахалинская железная дорога) adalah sebuah anak perusahaan dari Jalur kereta api Rusia yang mengoprasikan jalur kereta api buatan Jepang di bagian selatan dari Sakhalin. Panjangnya dikurangi dari 1072 km di 1992 menjadi 805 km di 2006. Markas besarnya berada di Yuzhno-Sakhalinsk. Lebar trak yang lazim menjadi masalah besar bagi Jalur kereta api Russia (Russian Railways), membuat kereta buatan Rusia tidak dapat digunakan di Sakhalin. Itu harus diganti dengan standar Rusia pada 2012. Pada 2009, jalur kereta api memperkerjakan 3895 orang.[1]

Pranala luar

  • Situs Web
  • Peta
  • l
  • b
  • s
Rusia

Artikel bertopik Rusia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s