Karen Girl's

Karen Girl's
可憐Girl's
AsalJepang
GenreJ-pop, pop
Tahun aktif2008 — 31 Maret 2009
LabelGeneon Universal Entertainment Japan
AnggotaAyami
Yuika
Suzuka

Karen Girl's (可憐Girl'scode: ja is deprecated , Karen Gāruzu) adalah sebuah grup perempuan tiga anggota Jepang yang dibentuk pada 2008 oleh agensi bakat Amuse.[1]

Grup tersebut dibentuk dari anak sekolah dasar sebagai hasil dari sebuah audisi. Grup tersebut diwakilkan oleh agensi bakat Amuse, dan merilis rekaman-rekamannya pada label rekaman Geneon Universal Entertainment Japan. Grup tersebut dikenalkan sebagai "saudari kecil" dari trio perempuan Perfume. Karen Girl's menyanyikan beberapa lagu pembuka untuk anime Zettai Karen Children. Grup tersebut dibubarkan pada 31 Maret 2009, setelah serial animasi tersebut berakhir.

Pada 2010, Ayami dan Suzuka menjadi anggota pendiri Sakura Gakuin, sebuah grup idola yang dibentuk oleh agensi yang sama. Yuika menjadi anggota grup idola Maboroshi Love.

Anggota

Nama Nama lahir Tanggal lahir Tempat lahir
Ayami Ayami Mutō (武藤 彩未code: ja is deprecated ) (1996-04-29)29 April 1996 Tokyo
Yuika Yuika Shima (島 ゆいかcode: ja is deprecated ) (1996-09-20)20 September 1996 Ibaraki
Suzuka Suzuka Nakamoto (中元 すず香code: ja is deprecated ) (1997-12-20)20 Desember 1997 Hiroshima

Diskografi

Singel

Judul Tanggal perilisan Tangga
singel
mingguan
Oricon
[2]
Label
"Over the Future" 25 Juni 2008 (2008-06-25) 17 Geneon
"My Wings" 26 November 2008 (2008-11-26) 26

Album

Judul Tanggal perilisan Tangga
album
mingguan
Oricon
[3]
Label
Fly to the Future 25 Februari 2009 (2009-02-25) 19 Geneon

Referensi

  1. ^ "ナタリー - 可憐Girl'sのプロフィール" (dalam bahasa Jepang). Natalie. Diakses tanggal 2013-04-10. 
  2. ^ "可憐Girl'sのCDシングルランキング、可憐Girl'sのプロフィールならオリコン芸能人事典-ORICON STYLE" (dalam bahasa Jepang). Oricon Inc. Diakses tanggal 2013-04-10. 
  3. ^ "可憐Girl'sのCDアルバムランキング、可憐Girl'sのプロフィールならオリコン芸能人事典-ORICON STYLE" (dalam bahasa Jepang). Oricon Inc. Diakses tanggal 2013-04-10. 

Pranala luar

  • Karen Girl's on the Amuse website(Diarsip dari aslinyaDiarsipkan 2009-04-29 di Wayback Machine. pada 29 April 2009)
  • Profil Karen Girl's di situs web Natalie
  • Artikel tentang "Over the Future" karya Karen Girl's - Barks
  • l
  • b
  • s
  • Miku Tanaka
  • Miki Yagi
  • Sana Shiratori
  • Yume Nozaki
  • Kokona Nonaka
  • Sakia Kimura
  • Neo Satō
  • Miko Todaka
Mantan anggota
Subunit
  • Twinklestars
  • Babymetal
  • Mini-Pati
  • Sleepiece
  • Scoopers
  • Pastel Wind
  • Kagaku Kyumei Kikoh Logica?
  • Pro-Wrestling Circle
  • Koubaibu
  • Art Performance Unit Trico Dolls
Album studio
  • Sakura Gakuin 2010 Nendo: Message
  • Sakura Gakuin 2011 Nendo: Friends
  • Sakura Gakuin 2012 Nendo: My Generation
  • Sakura Gakuin 2013 Nendo: Kizuna
  • Sakura Gakuin 2014 Nendo: Kimi ni Todoke
  • Sakura Gakuin 2015 Nendo: Kirameki no Kakera
  • Sakura Gakuin 2016 Nendo: Yakusoku
  • Sakura Gakuin 2017 Nendo: My Road
  • Sakura Gakuin 2018 Nendo: Life Iro Asenai Hibi
Singel
  • "Yume ni Mukatte" / "Hello! Ivy"
  • "Friends"
  • "Verishuvi"
  • "Tabidachi no Hi ni"
  • "Wonderful Journey"
  • "My Graduation Toss"
  • "Ganbare!!"
  • "Jump Up (Chiisana Yūki)"
  • "Heart no Hoshi"
  • "Aogeba Tōtoshi"
  • "Mathematica!"
  • "School Days (2015)"
  • "Melodic Solfége"
Singel subunit
  • "Dear Mr. Socrates"
  • "Please! Please! Please!"
  • "Doki Doki ☆ Morning"
  • "Babymetal / Kiba of Akiba"
  • "Headbangeeeeerrrrr!!!!!"
  • "Science Girl ▽ Silence Boy"
  • "Ijime, Dame, Zettai"
Artikel terkait
  • l
  • b
  • s
Album studio
  • Babymetal
Singel
DVD/Blu-ray
  • Live: Legend I, D, Z Apocalypse
Artikel terkait